Campur Kode Dalam Novel Progresnya Berapa Persen Karya Soraya Nasution
Keywords:
Code Mixing, literary work, novelAbstract
Abstrak
Kecenderungan campur kode lebih banyak muncul dalam wacana lisan. Namun,
campur kode juga dapat terjadi dalam wacana tulis seperti pada novel. Salah contoh
dari campur kode terdapat dalam novel berjudul Progresnya Berapa Persen karya
Soraya Nasution. Novel ini banyak ditemukan campur kode antara bahasa Indonesia
dengan bahasa inggris dan bahasa daerah sehingga terjadi peristiwa campur kode
yang digunakan oleh pengarang melalui tokoh-tokoh atau dialog tokoh dan pada
deskripsi cerita dalam novel Progresnya Berapa Persen. Tujuan penelitian ini adalah
untuk mengetahui wujud campur kode. Penelitian ini menggunakan pendekatan
kualitatif. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis isi.
Melalui analisis isi penulis dituntut untuk dapat menganalisis dan mengkaji Campur
Kode dalam Novel Progresnya Berapa Persen Karya Soraya Nasution. Hasil penelitian
menyimpulkan bahwa terdapat 25 data ditemukannya peristiwa campur kode yang
meliputi penggunaan bahasa asing yaitu bahasa Inggris, dan penggunaan bahasa
daerah seperti bahasa Jawa dan Sunda. Implikasi hasil penelitian ini dapat dilakukan
dengan pembelajaran bahasa indonesia berdasarkan ketentuan kompetensi dasar
yang akan di pelajari.
Kata Kunci: Campur Kode, Karya Sastra, Novel
Abstract
The tendency of code-mixing tends to occur more often in spoken discourse. However, code-mixing can also occur in written discourse, such as in novels. An example of codemixing can be found in the novel titled "Progresnya Berapa Persen" by Soraya
Nasution. This novel exhibits a significant amount of code-mixing between Indonesian, English, and local languages, occurring through the characters' dialogues and narrative descriptions. The purpose of this research is to identify the manifestations of code-mixing. This study employs a qualitative approach, utilizing content analysis technique. Through content analysis, the author is required to analyze and examine the instances of code-mixing in the novel "Progresnya Berapa Persen" by Soraya Nasution. The results of the study conclude that there are 25 instances of code-mixing found, which include the use of foreign languages such as 34 English, as well as the use of local languages such as Javanese and Sundanese. The implication of these research findings can be applied to Indonesian language learning based on the basic competency standards that will be studied.
Keywords: Code Mixing, Literary Work, Novel
References
Alawiyah, S.R., Tanti, A., & Hera, W.H. (2021). Wujud dan Faktor Penyebab Alih Kode dan
Campur Kode Dalam Interaksi Sosial Pedagang dan Pembeli di Pasar Parungkuda
Kabupaten Sukabumi. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Undiksha, 11(2).
Albaburahim. (2019). Pengantar Bahasa Indonesia untuk Akademik, Malang: Madza Media.
Ayulianti, Novi., Esa Fitria., & Ardi, M.H. (2021). Campur Kode Pada Novel Mawang Mekar
di Padang Tandus Karya Djoko Waluyo. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra
Indonesia Serta Bahasa Daerah, 10(2).
Dewanta, A.B.J., Sutama, I.M., & Wisudariani, N.M. (2019). Pembelajaran Bahasa Indonesia
Berbasis Teks di SMA Negeri 1 Singaraja. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra
Indonesia Undiksha, 9(2).
Dewi, Desyarini Puspita & Wulandari, Mutiara Tri. (2022). Campur Kode dalam Novel
Kembara Rindu Karya Habiburrahman El Shirazy dan Implikasinya pada Pembelajaran
Analisis Novel Kelas XII SMA. Jurnal Membaca Bahasa dan Sastra Indonesia, 4(2).
Hendryadi, Tricahyadinata, I., & Zannati, R. (2019). Metode Penelitian: Pedoman Penelitian
Bisnis dan Akademik. Jakarta: Lembaga Pengembagan Manajemen dan Publikasi
Imperium (LPMP Imperium).
Huda, M.S. (2021). Frasa dan Klausa Pembangun Dalam Novel Dia Adalah Dilanku Tahun
Karya Pidi Baiq. Jurnal Ketatabahasaan dan Kesustraan, 16 (1).
Kartikasari, R.D. (2019). Penggunaan Bilingualisme pada Masyarakat yang Berwirausaha.
Pena Literasi Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 2(1).
Khoiriyah, N. (2021). Campur Kode Dalam Novel Biola Tak Berdawai Karya Sekar Ayu
Asmara dan Seno Gumira Ajidarma. Tabasa: Jurnal Bahasa, Sastra Indonesia, Dan
Pengajarannya, 2(1), 103–124.
Laiman, A., Rahayu, N., & Wulandari, C. (2018). Campur Kode dan Alih Kode Dalam
Percakapan Di Lingkup Perpustakaan Universitas Bengkulu. Jurnal Ilmiah KORPUS,
(1), 45–55.
Mailani, O., Nuraeni, I., Syakila, S. A. ., & Lazuardi, J. (2022). Bahasa Sebagai Alat
Komunikasi Dalam Kehidupan Manusia. Kampret Journal, 1(2), 110.
Manaf, Eva Yuliana., Ikhwan M. Said., & Asriani Abbas. (2021) Alih Kode dan Campur Kode
Bahas Wolio ke Dalam Bahasa Indonesia di Satuan Kerja Perangkat Daerah
Kota Baubau. JurnalIlmu Budaya, 9(1).
Moleong, L. J. (2001). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Rosnaningsih, Asih. (2019). Analisis Campur Kode dan Alih Kode Bahasa Inggriske Dalam
Bahasa Indonesia Pada Novel Wandu Berhentilah Menjadi Pengecut Karya Tasoro.
Jurnal Pendidikan Program Studi Bahasa dan Sastra Indonesia, 8(2). Retrieved 4
November 2022.
Sholiha, M., Suprani, S., & Dase E.J. (2019). Bentuk Campur Kode Dalam Novel Merindu
Baginda Nabi Karya Habiburrahman El Shirazy. Jurnal Membaca Bahasa &
Sastra Indonesia, 4(2).
Sugiyono. (2019). Metodelogi Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif Dan R&D. Bandung:
ALFABETA.
Yusnan, Muhammad, dkk. (2020). Alih Kode dan Campur Kode Pada Novel Badai Matahari
Andalusia Karya Hary El-Parsia. Uniqbu Journal Of Social Sciences (UJSS), 1(12)
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Angga Yuono Saputra, Bunga Nadia Widiasnanda, Surya Ilman Sukmawi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.