Pelatihan Penulisan Novel Bagi Siswa SMA

Authors

  • Hartati Ratna Juita Universitas Bina Insan Lubuk Linggau
  • Chandra Sagul Haratua Universitas Indraprasta Pgri Jakarta
  • Aster Pujaning Ati Universitas Indraprasta Pgri Jakarta
  • Lidya Natalia Sartono Universitas Indraprasta Pgri Jakarta
  • Mu’thia Mubasyira Universitas Indraprasta Pgri Jakarta
  • Lusiana Wulansari Universitas Indraprasta Pgri Jakarta

Keywords:

pelatihan, Menulis, Novel, siswa, SMA

Abstract

ABSTRAK

Menulis menjadi keterampilan penting pada zaman era milenial. Menulis menjadi kebutuhan ketika menggunakan Gawai untuk bertransaksi. Namun dengan Gawai kita juga dapat belajar menulis. Keterampilan menuis siswa masih rendah perlu upaya yang menyeluruh. Tim pengabdian kepada masyarakat mengdakan pealtihan menulis, agar siswa mempunya kemampuan untuk menulis. Metode kegiatan terdiri dari pra kegiatan, kegiatan, evaluasi dan pendampingan pada sisalah satu SMA di kota Tangerang kelas 12. Hasil kegiatan, nilai teori siswa sebesar, 73,2. Dan nilai Kegiatan ketuntasan menulis sebesar 73%. Dari 5 kelompok hanya 1 kelompok yang memerlukan perhatian dan pelatihan tambahan. Siswa lebih aktif dan mau memyelesaikan tugas menulis pada pelahjaran Bahasa Indonesia.

ABSTRACT

Writing has become an important skill in the millennial era. Writing is a necessity when using a device for transactions. However, with gadgets we can also learn to write. Students' writing skills are still low, requiring comprehensive efforts. The community service team provides writing training, so that students have the ability to write. The activity method consists of pre-activities, activities, evaluation and mentoring in the remaining 12th grade high school in the city of Tangerang. As a result of the activity, the student's theoretical score was 73.2. And the writing completion activity value is 73%. Of the 5 groups, only 1 group required additional attention and training. Students are more active and willing to complete writing assignments in Indonesian language lessons.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A Gurning, E. O. (2021). Upaya Meningkatkan Keterampilan Menulis Cerpen Melalui

Metode Latihan Terbimbing Dengan Media Teks Lagu Pada Siswa Kelas XII MIA-1 SMA Negeri 16 Medan. Cybernetics: Journal Educational Research and Social Studies, 151-160.

Inggriyani, F., & Pebrianti, N. A. (2021). Analisis Kesulitan Keterampilan Menulis

Karangan Deskripsi Peserta Didik Di Sekolah Dasar. Didaktik: Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 7(01), 1-22.

Lapulalang, F. E., Iroth, S., & Liando, M. R. (2022). Peningkatan Keterampilan Menulis

Teks Eksplanasi dengan Menggunakan Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) pada Siswa SMA Katolik Rosa de Lima Tondano. Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, dan Sastra, 8(1), 380-394.

Sardila, V. (2015). Strategi pengembangan linguistik terapan melalui kemampuan menulis

biografi dan autobiografi: sebuah upaya membangun keterampilan menulis kreatif mahasiswa. An-Nida', 40(2), 110-117.

Setiawan, E., Rahman, D. A., & Kristanto, R. (2020). Pelatihan keterampilan menulis dalam

korespondensi berbahasa inggris, menerjemahkan serta keterampilan menggunakan Grammarly, Google Translate, dan Google Drive di sekolah menengah kejuruan Ksatrya, Rawasari, Jakarta Pusat. Jurnal Komunitas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 118-126.

Zulkarnaini, Z. (2014). Peningkatan kemampuan menulis karya ilmiah mahasiswa PGSD

semester I melalui drill method. JUPENDAS (Jurnal Pendidikan Dasar), 1(2).

Wicaksa, A. (2019). Pelatihan penulisan ilmiah sebagai upaya peningkatan keterampilan

menulis ilmiah. PLAKAT: Jurnal Pelayanan Kepada Masyarakat, 1(1), 8-1

Downloads

Published

2024-03-25 — Updated on 2024-03-25

Versions

How to Cite

Hartati Ratna Juita, Chandra Sagul Haratua, Aster Pujaning Ati, Lidya Natalia Sartono, Mu’thia Mubasyira, & Lusiana Wulansari. (2024). Pelatihan Penulisan Novel Bagi Siswa SMA. ABDIMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 8–14. Retrieved from https://journalwbl.com/index.php/abdimas/article/view/23

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.