Nilai Moral Tokoh Utama pada Film Rumah Masa Depan Karya Danial Rifki dan Implikasinya terhadap Pembelajaran Bahasa Indonesia

Authors

  • Nurlaili Lutfiah SMP Islam Citra Bunda
  • Firly Tricia Nirmala TK Alphabet Kids School
  • Nur Aini Sa’adah SMK Ibu Pertiwi 2 Jakarta

Keywords:

film, moral value, learning

Abstract

Abstrak                  

Film adalah karya sastra dengan membentuk sebuah seni yang memiliki nilai hiburan dan nilai moral tinggi dengan penyesuaian genre serta dijadikan sebagai media untuk menyampaikan informasi berupa suatu pesan tersirat maupun tersurat. Artikel penelitian ini mengeksplorasi nilai-nilai moral yang disajikan dalam film Rumah Masa Depan yang disutradarai oleh Danial Rifki. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, yaitu peneliti mencatat dengan teliti dan cermat data-data yang berwujud kata-kata, kalimat-kalimat. Pengelolaan data menggunakan teknik simak dan catat dengan berusaha mengonstruksi realitas dan memahami maknanya sehingga penelitian ini sangat memperhatikan proses, peristiwa, dan autentisitas. Dalam pengumpulan data, peneliti menggunakan alat bantu rekam dari film Rumah Masa Depan itu sendiri dan alat bantu berupa subtitle (terjemahan dialog) dari film Rumah Masa Depan. Hal ini dicatat dalam kartu data Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan nilai-nilai moral pada tokoh utama yang terdapat dalam film Agak Laen dan mengacu pada kerangka teoritis konsep nilai moral dalam film dari Burhan Nurgiyantoro. Berdasarkan hasil dari penelitian ini  nilai-nilai moral dalam film tersebut sejalan dengan nilai-nilai moral dalam pembelajaran Bahasa Indonesia, yang menekankan pada rasa hormat, kejujuran, dan tanggung jawab. Implikasi nilai moral pada pembelajaran di tingkat SMA dapat diimplikasikan dengan menganalisis sebuah film dengan nilai-nilai moral pada materi drama.

Kata kunci: Film, Nilai Moral, Kualitatif Deskriptif.

 

Abstract

Film is a literary work by forming an art that has entertainment value and high moral value with genre adjustment and is used as a medium to convey information in the form of an implied or explicit message. This research article explores the moral values presented in the movie "Rumah Masa Depan" directed by Danial Rifki. This research uses a descriptive qualitative approach, in which the researcher records carefully and carefully the data in the form of words, sentences. Data management uses listen and take notesby trying to construct reality and understand its meaning so that this research is very concerned with processes, events, and authenticity. In collecting data, researchers used recording tools from the film Rumah Masa Depan itself and tools in the form of subtitles (dialog translation) from the film Rumah Masa Depan. This research aims to describe the moral values of the main character in the movie Rumah Masa Depan and refers to the theoretical framework of the concept of moral values in films from Burhan Nurgiyantoro. Based on the results of this research, the moral values ​​in the film are in line with the moral values ​​in Indonesian language learning, which emphasize respect, honesty and responsibility. The implications of moral values ​​for learning at the high school level can be implied by analyzing a film with moral values ​​in drama material.

Keywords: Film, Moral Values, Qualitative Descriptive.

 

References

Ahmad, J. (2018). Desain penelitian analisis isi (Content analysis). Research Gate, 5(9), 1-20.

Alek, Z. A. (2024). Nilai moral dalam film perfect strangers yang disutradarai oleh Rako Prijanto melalui pendekatan pragmatik sastra dan implikasinya terhadap pembelajaran Bahasa Indonesia di SMA

Aulia, P. F., & Maemunah, S. (2024). Nilai moral tokoh utama pada novel sang pemanah karya Paulo Coelho. Jurnal Metamorfosa, 12(1), 45-60.

Daulay, S. N. (2020). Analisis Kepribadian Tokoh Utama Film Nanti Kita Cerita tentang Hari Ini: Kajian Psikologi Sastra (Doctoraldissertation)

Harahap, N. (2020). Penelitian kualitatif.

Idy Subandy Ibrahim. 2011. Budaya populer sebagai Komunikasi; Dinamika Popscape dan Mediascape di Indonesia Kontemporer. Yogyakarta: Jalasutra.

Nasution, H. F. (2016). Instrumen penelitian dan urgensinya dalam penelitian kuantitatif. Al-Masharif: Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Keislaman, 4(1), 59-75.

Nurgiyantoro, B. (2018). Teori pengkajian fiksi. UGM press.

Octaviani, R., & Sutriani, E. (2019). Analisis data dan pengecekan keabsahan data.

Purba, A. (2012). Sastra Indonesia Kontemporer. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Ronanti, R., Diman, P., Perdana, I., Poerwadi, P., & Misnawati, M. (2023). Representasi Nilai Moral Dalam Film My Nerd Girl Serta Implikasinya Terhadap Pembelajaran Drama di SMA. Atmosfer: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, Budaya, dan Sosial Humaniora, 1(1), 169-183.

Salam, A. L., & Masri, S. (2024). Analisis nilai-nilai moral yang terkandung dalam film miracle in cell no. 7 sutradara hanum bramantyo. Jurnal Aksara Sawerigading, 1(1), 1-15.

Susanto, Dwi. 2016. Pengantar Kajian Sastra. Yogyakarta: CAPS. Tentang Hari Ini: Kajian Psikologi Sastra (Doctoral dissertation)

Susiati, S. (2019). Eksistensi Manusia dalam Film “Aisyah Biarkan Kami Bersaudara” Karya Herwin Novianto. Gramatika: Jurnal Ilmiah Kebahasaan dan Kesastraan, 7(1), 50-63.

Downloads

Published

2024-05-11

How to Cite

Nurlaili Lutfiah, Firly Tricia Nirmala, & Nur Aini Sa’adah. (2024). Nilai Moral Tokoh Utama pada Film Rumah Masa Depan Karya Danial Rifki dan Implikasinya terhadap Pembelajaran Bahasa Indonesia. JUPENSAL : Jurnal Pendidikan Universal, 1(2), 222–239. Retrieved from https://journalwbl.com/index.php/jupensal/article/view/184

Similar Articles

<< < 1 2 3 

You may also start an advanced similarity search for this article.